Pertolongan Pertama Apabila Mata Kemasukan Benda Asing

Terkadang mata kemasukan benda-benda asing. Saat kemasukan benda asing biasanya kita kucak-kucak dengan tangan. Saat kucak kita tidak perhatikan kebersihan tangan kita. Kejadian ini biasanya terjadi secara refleks. Baca juga cara melindungi mata dari radiasi  

Hal ini wajar kita lakukan karena saat kemasukan benda asing tersebut mata seperti ada yang menjanggal. Perasaan tidak enak terjadi. Sebenarnya kalau hal ini dibiarkan akan hilang dengan sendirinya. Tetapi terkadang kita kurang sabar menghadapinya. 

Kecuali kalau benda yang memasukinya benda besar, maka perlu pengetahuan khusus. Atau silahkan datang langsung kedokter mata atau ahlinya. 

Berikut ini hal-hal yang perlu kita lakukan bila terkena benda-benda dalam mata. 

Pertolongan pertama bisa dilakukan dirumah dengan menangani sendiri. Caranya yaitu dengan membilas dengan air. Bila susah dengan sendiri minta bantuan dengan orang lain dengan cara berbaring. Bilas dengan menggunakan  air mengalir.  

Benda asing yang ada dikelopak mata dan tarik kelopak mata keatah bawah sambil mata berkedip dan aliri air mengalir agar kotoran bisa keluar. Bila terlihat kotorannya coba jangkau dengan kapas dengan diberi air terlebih dahulu. Dan lakukan ditempat terang. Dan bersihkan dahulu tangan dengan  air bersih agar steril. 

Jangan menggosok mata dengan tangan supaya tidak memperparah.

Baca juga: 

Comments

Popular Posts